Cardiff Jadi Tuan Rumah Laga Pembuka Euro 2028, Wembley Gelar Final
jambidalamberita |
Kamis, 13 Nov 2025 11:47 WIB
Reporter :
Febri
Editor :
Febri
Presiden UEFA Aleksander Čeferin saat mengumumkan Cardiff sebagai tuan rumah laga pembuka Euro 2028, sementara final akan digelar di Stadion Wembley, London.
Berita Terkini, Eksklusif di Whatsapp
+ Gabung
Presiden UEFA, Aleksander Čeferin, menyatakan antusiasmenya terhadap pelaksanaan Euro 2028 di wilayah asal sepak bola modern.
“Negara-negara tuan rumah siap menyambut jutaan penonton di stadion-stadion ikonik. Ini akan menjadi pesta sepak bola penuh emosi dan kebanggaan,” ujarnya.
Adapun undian fase kualifikasi Euro 2028 dijadwalkan berlangsung di Belfast pada 6 Desember 2026 waktu setempat. (*)